Bergerak merupakan Olahraga ,Agar Tetap Sehat Berolahralah

Jumat, 30 Juli 2010

Bola Voly


A.    Sejarah Bola Voli
1.      Asal mula permainan Bola Voli
Pada tahun 1895 WILLIAM G.MORGAN seorang guru pendidikan jasmani YOUNGMAN CRISTIAN ASSOCIATION/YMCA di kota Hoyake Negara bagian Massachusets Amerika Serikat mencoba memainkan memukulkan bola menyebrang di atas net,yang mula –mula hanya bertujuan untuk olahraga rekreasi dalam lapangan yang tertutup (indoor)
Morgan menggunakan net –net tenis yang ia gantungkan setinggi 2.16 m dari lantai selanjutnya sebagai bola di pakai bagian dalam bola basket bola itu kemudian di pantulkan secara terus-menerus melewat net,jadi bola itu tidak boleh menyentuh lantai (harus divoli) nama yang di berikan permainan baru itu adalah “MINONETTE’’.
Morgan kemudian menulis kepada spalding dan brothers suatu perusahaan industry alat-alat olahraga agar di buatkan bola sebagai percobaan. Tidak lama kemudian permainan tersebut didemonstrasikan didepan ahli-ahli pendidikan jasmani dalam suatu konprensi di Springfild College, Springfield Massachusets.dan atas anjuran dokter Alfred T.Halstled anggota dari YMCA Collee setelah melihat bahwa dasar yang di pergunakan dalam permainan Mignonette adalah MEN VOLI bola atau memukul-mukul bola hilir mudik di udara, maka permainan mignonette ini kemudian di ubah menjadi bola voli,permainan ini cepat meluas,karena digemari oleh masyarakat.
2.      Lahirnya internasional volley ball federation (ibf)
Bola voli maju dengan pesat sekali sesudah perang dunia yang pertama .masing-masing Negara eropa mendirikan induk organisasi volley ballnya yang di ikuti dengan pemikiran berdirinya suatu induk organisasi internasional.
Atas usul Polandia diadakan suatu pertemuan 22 negara yang hadir dalam Olimpiade Berlin pada tahun 1936,pokok pembicaraan berkisar pada pembetukan organisasi IVBF.akan tetapi mengingat suhu politik maka pembentukan IVBF ditangguhkan,tetapi internasional tehnikal Committee Of Volley Ball, dapat didirikan yang di gabungkan bersama Internasional Hand Ball Federation,sebagai persiapan berdirinya IVBF, dibentuk Organizing Committee pada tanggal 26 agustus 1947 anggotanya terdiri dari 5 negara yaitu :Chekoslowakia ,Perancis Polandia, Yugoslapia,Uni Soviet diketuai oleh Roland tahun 1947. Kongres pertama dapat dilaksanakan di paris,di hadiri 15 negara, dengan demikian internasional volleyball federation secara resmi  terbentuk yang berkantor pusat di paris ,dihadiri 15 Negara.
Dengan demikian Internasional Volly ball Fedaration secara resmi terbentuk yang berkantor pusat di Paris dan PAUL LIBAUD dari Preancis terpilih sebagai President yang pertama, Sebagai dasar pegangan peraturan permainan dipakai peraturan bola voli yang berlaku di Amerika Serikat.